Bhakti Pada Masyarakat, Brimob Banten Donorkan Darah Untuk Kebutuhan PMI Kabupaten Lebak

    Bhakti Pada Masyarakat, Brimob Banten Donorkan Darah Untuk Kebutuhan PMI Kabupaten Lebak

    Lebak -  Satuan Brimob Polda Banten Batalyon C Pelopor, mendonorkan darahnya untuk membantu kebutuhan darah dari Unit Donor Darah (UDD) PMI Kab. Lebak yang dilaksanakan di ruang kelas MAN 2 Lebak, Rabu (11/10). 

    Dansat Brimob Polda Banten Kombes Pol Dede Rojudin, S.I.K., M.H., Mengatakan Dalam kegiatan tersebut sejumlah personil Brimob melakukan donor darah untuk membantu UDD PMI Kab. Lebak dalam mengantisipasi kekurangan stok darah dan memaksimalkan ketersediaan darah.

    Donor Darah Sukarela (DDS) adalah orang yang dengan sukarela mendonorkan darahnya. Banyaknya DDS yang rutin donor darah, dapat memenuhi kebutuhan darah setiap hari. DDS membantu tersedianya darah sehat yang sudah siap diolah dan siap digunakan kapan pun. Hal ini tentu sangat membantu pasien yang membutuhkan darah.

    "Kami memahami kebutuhan masyarakat akan kantong darah masih tinggi, ini terbukti dengan seringnya permintaan langsung oleh warga kepada kami terkait kebutuhan darah. Mudah-mudahan kegiatan ini dapat membantu UDD PMI Kab. Lebak dan warga yang membutuhkan, " ujar KBP Dede Rojudin.

    brimob banten
    Ayu Amalia

    Ayu Amalia

    Artikel Sebelumnya

    Meroket Lagi !!! Harga LPG 3 kg Capai 25...

    Artikel Berikutnya

    Peringatan Maulid Nabi 1445 H di Kampung...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hendri Kampai: Prabowo, Presiden Baru Harapan Baru Rakyat Indonesia
    Hendri Kampai: Media Sosial, Senjata Rahasia Humas untuk Mengelola Reputasi
    Hendri Kampai: Keahlian Utama yang Harus Dimiliki Humas di Era Digital
    Wartawan Sedang Meliput Diduga Diserang Kepala Inspektorat Deli serdang
    Diduga ketahanan pangan Anggaran Tahun 2023 Rp 25.000.000 Warga dan ketua BPD sebut Program Gagal  bibit ikan Dan pakan
    Diduga Pembangunan Drainase Menuai kontroversi dari Warga  Terabaikan  Keamanan dan kebersihannya
    kantor departemen Agama ( Kandepag) kabupaten Lebak,  Bantu Madrasah Al- Furqon, Forwatu Apresiasi
    Melaksanakan Giat Cooling Sytem Sambangi Para Ketua RW , Binmas Polsek Cilograng di kantor Desa Lebaktipar
    Wartawan Sedang Meliput Diduga Diserang Kepala Inspektorat Deli serdang
    Diduga ketahanan pangan Anggaran Tahun 2023 Rp 25.000.000 Warga dan ketua BPD sebut Program Gagal  bibit ikan Dan pakan
    Diduga Pembangunan Drainase Menuai kontroversi dari Warga  Terabaikan  Keamanan dan kebersihannya
    Bripka Agus Hendriyana S.H melaksanakan Giat Patroli Rutin antisipasi C3
    Menjaga Kamtibmas Kanit Binmas Polsek Cilograng Bripka Agus Hendriyana S.H melaksanakan Giat Cooling Sytem Pilkada sambangi Tokoh masyarakat Kp.Cijengkol Desa Cijengkol
    Cek Kekuatan Personel Papospam Wisata Sawarna Polsek Bayah Polres Lebak Pimpin Apel Pagi Di Pospam Ops Lilin Maung 2023
    Keluarga Mahasiswa Lebak (KUMALA) Perwakilan Rangkasbitung Masa Juang 2024-2025, Soroti Penyelenggaran O2SN Tingkat Kabupaten Lebak
    Antisipasi Perang Sarung Dan Kejahatan Jalanan Di Bulan Suci Ramadhan Polsek Bayah Polres Lebak Laksanakan Patroli Dialogis
    Kanit Reskrim Polsek Panggarangan : Kami Sudah Undang Terduga Pelaku Beralasan Sedang Sakit
    Nabil Jayabaya Muncul Dibursa Pilkada Lebak 2024

    Ikuti Kami