Mau Vaksin Booster, Ini Jadwal Vaksinasi Presisi Polres Lebak

    Mau Vaksin Booster, Ini Jadwal Vaksinasi Presisi Polres Lebak
    Gerai vaksinasi presisi polres Lebak di alun-alun Rangkasbitung

    Lebak, - Kepolisian Resor Lebak Polda Banten terus adakan Vaksinasi Presisi Booster bagi Warga Kabupaten Lebak di Wilayah Kota Rangkasbitung dan Sekitarnya.

    Vaksinasi dilaksanakan oleh Team Gerai Vaksin Presisi Polres Lebak yang akan dilaksanakan di beberapa titik di wilayah kota Rangkasbitung dan Sekitarnya.

    Kaur Bin Ops Sat Binmas Polres Lebak, IPDA Tjik Denmark kepada insan media mengatakan, Tim Vaksinasi Presisi Polres Lebak terus melaksanakan pelayanan kepada masyarakat dengan melaksanakan Vaksinasi Booster di Kabupaten Lebak.

    "Hari ini vaksinasi dilaksanakan di Alun-alun Rangkasbitung, selain melayani vaksinasi booster, petugas juga akan melayani vaksinasi Tahap 1 dan 2 bagi yang belum vaksin, " ungkapnya Senin (18/04/22).

    Pihaknya berharap tumbuh kesadaran masyarakat akan hidup sehat dengan mengikuti vaksinasi baik Vaksin Tahap 1, 2 dan Booster guna akan meningkatkan kekebalan tubuh, sehingga terhindar dari Covid-19.

    Terpisah, Kasihumas Polres Lebak Iptu Jajang Junaedi, menerangkan vaksinasi Presisi Polres Lebak sudah terjadwal dan terbuka untuk umum.

    Jadwal Vaksinasi Gerai Presisi Polres Lebak adalah sebagai berikut ;Hari Senin ( 18/4/2022) Vaksinasi di Laksanakan di Alun-alun Rangkasbitung Selasa (19/4/2022) Vaksinasi di Rangkasbitung Indah Plaza (Rabinza), Rabu (20/4/2022) di Stasiun RangkasbitungKamis (21/4/2022) di Terminal Mandala, Jum'at (21/4/2022) di Pendopo Kabupaten LebakSabtu (22/4/2022) di Rabinza

    "Kegiatan Vaksinasi di mulai pukul 08.00 wib s/d 13.00 WIB, bagi warga Lebak yang belum Vaksin silahkan datang sesuai waktu dan tempat sesuai jadwal pelaksanaan, " ujarnya. (Red)

    Polres Lebak Presisi Vaksin Booster
    Uce Saepudin

    Uce Saepudin

    Artikel Sebelumnya

    Hujan Deras, Puluhan Rumah di Cigemblong...

    Artikel Berikutnya

    Bazar Minyak Goreng Curah APKASINDO di Kecamatan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Pengawas Tempat pemungutan suara(PTPS) Apresiasi Kegiatan yang digelar oleh Panwascam Cilograng
    Melaksanakan Giat Sosialisasi dan wawar Pilkada Serentak 2024 bersama PPK,PPS dan Babinsa serta PKD di Desa Cilograng
    Kapolri Sebut Pengamanan Nataru Akan Dilakukan 141.443 Personel
    Diduga Pengusaha Jaringan Wifi Bmedia Net Menggunakan ISP Ilegal
    Pengawas Tempat pemungutan suara(PTPS) Apresiasi Kegiatan yang digelar oleh Panwascam Cilograng
    KPU Lebak Terima Dana Hibah Dari APBD Lebak Rp 50 Miliar Jelang Pilkada 2024, Undang Artis Ibu Kota Jadi Polemik
    Pemilik Kios di Kecamatan Cirinten dan Bojongmanik Menjual Pupuk Bersubsidi, Sesuai Dengan Harga HET
    Melaksanakan Giat Sosialisasi dan wawar Pilkada Serentak 2024 bersama PPK,PPS dan Babinsa serta PKD di Desa Cilograng
    Ormas PERPAM DPD Lebak selatan, Soroti Pembangunan Billboard yang diduga tidak Mengindahkan Keterbukaan informasi Publik ( KIP ) anggarannya  Di Pertanyaan kan ?
    Penerima Bansos PIP Mengeluh Meja Kursi SDN 3 Cijengkol Dibebankan Beli
    Polres Lebak Ungkap Kasus Pencurian Kendaraan Bermotor di Malingping, Dua Pelaku di Bekuk
    Gakkum KLHK Segera Periksa Oknum Pejabat Perhutani KPH Banten BKPH Bayah dan 49 Orang Terduga Pengusaha Batu Bara  Ilegal di Lebak Selatan
    Melaksanakan Giat Apel OMP Pilkada Serantak 2024 di Halaman  Mako Polsek Cilograng
    Cek Kekuatan Personel Papospam Wisata Sawarna Polsek Bayah Polres Lebak Pimpin Apel Pagi Di Pospam Ops Lilin Maung 2023
    KNPI Luncurkan Gerakan Pemuda Bangun Desa, Dukung Pemerintahan Prabowo-Gibran
    Keluarga Mahasiswa Lebak (KUMALA) Perwakilan Rangkasbitung Masa Juang 2024-2025, Soroti Penyelenggaran O2SN Tingkat Kabupaten Lebak
    Antisipasi Perang Sarung Dan Kejahatan Jalanan Di Bulan Suci Ramadhan Polsek Bayah Polres Lebak Laksanakan Patroli Dialogis
    Kanit Reskrim Polsek Panggarangan : Kami Sudah Undang Terduga Pelaku Beralasan Sedang Sakit

    Ikuti Kami